Cangkrukan Kamtibmas, Jurus Ampuh Polres Madiun Wujudkan Kondusifitas

- Jurnalis

Kamis, 16 Januari 2020 - 22:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MADIUN – Polres Madiun punya jurus ampuh untuk menciptakan rasa aman masyarakat. Yakni dengan melakukan kunjungan ke berbagai daerah di wilayah Kabupaten Madiun. Seperti yang dilaksanakan di pendopo Desa Sendangrejo, Kecamatan/Kabupaten Madiun, Kamis (16/1/2020) malam.

Kapolres Madiun AKBP Ruruh Wicaksono bersama Dandim 0803 Madiun Madiun Letkol CZI Nur Alam Sucipto beserta segenap Pejabat Utama (PJU) Polres Madiun, menggelar Cangkrukan Kamtibmas yang juga dihadiri Wakil Bupati Madiun, Hari Wuryanto.

Kapolres mengatakan, cangkrukan kamtibmas ini sebagai sarana untuk membangun dan mempererat tali silaturahmi antara Forkopimda dengan 3 pilar yaitu Kepala Desa ataupun Lurah, Bhabinsa dan Bhabinkamtibmas.

Baca Juga :  Kadispers dan Dansatpom Lanud Iswahjudi Resmi Berganti

“Forum cangkrukan kamtibmas juga bertujuan untuk mempererat hubungan 3 pilar,” ungkapnya.

AKBP Ruruh menambahkan, momentum cangkrukan juga dilaksanakan pasca pelaksanaan Pilkades 2019 lalu. Sehingga bisa menjadi langkah awal untuk bersama-sama membangun desa serta mewujudkan kondusifitas kamtibmas.

Baca Juga :  Penerbang Lanud Iswahjudi Latihan Penembakan Air To Ground

“Forum diskusi juga bermanfaat untuk mengetahui berbagai permasalahan di tingkat desa, utamanya berkaitan dengan kamtibmas serta memberikan solusi bila ditemukan permasalahan seputar kamtibmas,” jelasnya. (ant/red)

Berita Terkait

SMAN Taruna Angkasa Raih Medali Emas di Ajang Inovasi Global GYIIF 2025
Serunya Malam Minggu di Pacitan, Alun-alun Jadi Pusat Wisata dan Hiburan Keluarga  
Aji – Gagarin Lanjutkan Kepemimpinan Pacitan, Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati 
Pengadilan Negeri Pacitan Tolak Gugatan Warga Terhadap Bupati, Sebut Cacat Formil dan Ambigu
Mentari Ocean View Tawarkan Jembatan Kaca Berlatar Teluk Menawan Pacitan
Bareng Perhutani dan Pemda, IJTI Mataraman Sedekah Oksigen di Sendang Ngiyom
Pacitan Raih Penghargaan Inovasi Daerah dan Inovasi Teknologi dari BRIDA Jawa Timur
Bupati Aji Terima Penghargaan Pembina Kecamatan dari Provinsi Jawa Timur

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 10:39 WIB

SMAN Taruna Angkasa Raih Medali Emas di Ajang Inovasi Global GYIIF 2025

Senin, 13 Januari 2025 - 19:57 WIB

Serunya Malam Minggu di Pacitan, Alun-alun Jadi Pusat Wisata dan Hiburan Keluarga  

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:49 WIB

Aji – Gagarin Lanjutkan Kepemimpinan Pacitan, Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati 

Selasa, 24 Desember 2024 - 16:11 WIB

Mentari Ocean View Tawarkan Jembatan Kaca Berlatar Teluk Menawan Pacitan

Rabu, 18 Desember 2024 - 18:42 WIB

Bareng Perhutani dan Pemda, IJTI Mataraman Sedekah Oksigen di Sendang Ngiyom

Berita Terbaru