Jum’at Berbagi, Satlantas Polres Madiun Bagikan Nasi Bungkus dan Sosialisasi Tertib Lalu Lintas

- Jurnalis

Jumat, 4 Desember 2020 - 15:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, MADIUN – Jum’at Berbagi menjadi kegiatan rutin yang dilakukan personil Satlantas Polres Madiun. Seperti yang terlihat di pasar Pagotan, Jum’at (4/12/2020). Di pasar ini, polisi membagikan sejumlah nasi bungkus kepada masyarakat.

“Hari ini personil Satlantas Polres Madiun melaksanakan giat Jum’at Berbagi. Kurang lebih ada sekitar 60 nasi bungkus yang kami bagikan,” kata Kasat Lantas Polres Madiun, AKP Ari Bayuaji.

Baca Juga :  Kunker Spesifik, Tim Komisi I DPR RI Kunjungi Lanud Iswahjudi

Ari menambahkan, sambil membagikan nasi bungkus gratis, masyarakat juga diberi himbauan untuk tetap tertib berlalu lintas.

Terpisah, Kapolres Madiun AKBP Bagoes Wibisono mengatakan kegiatan Jum’at Berbagi memang rutin dilaksanakan. Ini sebagai bentuk kepedulian Polres Madiun terhadap sesama.

Baca Juga :  10 Ton Bantuan Untuk Korban Bencana Alam Sulbar dan Kalsel Diterbangkan Dari Lanud Iswahjudi

“Jum’at Berbagi ini akan rutin kami laksanakan bagi semua jajaran yang ada di Polres Madiun termasuk jajaran Polsek, serta memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tertib lalu lintas dan disiplin protokol kesehatan,” katanya. (ant/red)

Berita Terkait

Relawan Prabowo Salurkan 50 Ton Pupuk Murah di Dua Kecamatan Kabupaten Madiun
Kredit Mobil Angsuran 20 Juta, Andalkan Penghasilan Dari Aplikasi Penghasil Dolar Berujung “RUNGKAT”
Wilis Fun Trail Run, Event Lari Dengan Suguhan View Alam Gunung Wilis Nan Menawan 
Pembangunan Infrastruktur Jalan, Pemkab Madiun Bakal Terapkan Skema KPBU
Gandeng Milenial, PT KAI Kampanyekan Kerawanan Perlintasan Sebidang
Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini
Biadab! 11 Anjing Milik Warga Barean di Bantai Secara Sadis
Urus Izin Tinggal Makin Mudah, Ada Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Inovasi Terbaru Kantor Imigrasi Madiun

Berita Terkait

Kamis, 18 Januari 2024 - 12:33 WIB

Relawan Prabowo Salurkan 50 Ton Pupuk Murah di Dua Kecamatan Kabupaten Madiun

Kamis, 21 Desember 2023 - 13:05 WIB

Kredit Mobil Angsuran 20 Juta, Andalkan Penghasilan Dari Aplikasi Penghasil Dolar Berujung “RUNGKAT”

Sabtu, 11 November 2023 - 11:15 WIB

Wilis Fun Trail Run, Event Lari Dengan Suguhan View Alam Gunung Wilis Nan Menawan 

Jumat, 3 November 2023 - 18:00 WIB

Pembangunan Infrastruktur Jalan, Pemkab Madiun Bakal Terapkan Skema KPBU

Kamis, 2 November 2023 - 19:30 WIB

Gandeng Milenial, PT KAI Kampanyekan Kerawanan Perlintasan Sebidang

Selasa, 4 Mei 2021 - 14:04 WIB

Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini

Senin, 3 Mei 2021 - 00:24 WIB

Biadab! 11 Anjing Milik Warga Barean di Bantai Secara Sadis

Sabtu, 1 Mei 2021 - 21:17 WIB

Urus Izin Tinggal Makin Mudah, Ada Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Inovasi Terbaru Kantor Imigrasi Madiun

Berita Terbaru

Opini

Antara Perekonomian dan Peningkatan Partisipasi Pemilih

Senin, 18 Mar 2024 - 19:00 WIB

Headline

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Mar 2024 - 16:12 WIB

Headline

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:54 WIB

Headline

Tempat Hiburan Malam Wajib Tutup Total 10 Hari Awal Ramadhan

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:36 WIB

Catatan Mas KPU

Rekapitulasi Kabupaten

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:10 WIB