Kodim Madiun Jalin Silaturahmi Forkopimda dan Media

- Jurnalis

Rabu, 13 November 2019 - 11:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lintas7.net, MADIUN – Jalin silaturahmi dengan Formopimda dan awak media di Kota dan Kabupaten Madiun, Kodim 0803 Madiun menggelar “BINTER TERPADU” Pembinaan Terpadu, Senin (11/10/2019).

Dihadiri Komandan Kodim 0803 Madiun Letkol Czi Nur Alam Sucipto, TNI AU Letkol Rek Agung S, Kapolres Madiun Kota AKBP Nasrun Pasaribu, Kapolres Madiun AKBP Ruruh Wicaksono, Danramil wilayah 0803 Madiun, Kepala Kejaksaan Negeri Kota dan Kabupaten Madiun, Kepala Pengadilan Negeri Kota dan Kabupaten Madiun, serta para jurnalis.

Dandim 0803 Madiun Letkol Czi. Nur Alam Sucipto Madiun mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi antara jajaraan Forkopinda kota/kabupaten Madiun dan awak Media.

Baca Juga :  Cukupi Kebutuhan Irigasi Persawahan, Pemkab Madiun Bangun 19 Embung

Nur Alam menambahkan semua unsur yang hadir menjalankan tugas sesuai tupoksinya masing-masing guna terciptanya situasi yang aman.

“Madiun kondusif karena semua stake holder dapat bekerja dengan baik,” ujarnya.

Acara ini diapresiasi oleh Kapolres Madiun AKBP Ruruh Wicaksono. Menurutnya, selama ini antara aparat keamanan khususnya Polres Madiun dengan awak media telah terjalin komunikasi yang baik. Kerjasama sudah terjalin sangat bagus. Sinergi yang telah terbentuk ini perlu diteruskan.

“Kabupaten dan Kota Madiun harus aman, karena itu perlu kerja sama seluruh aparat penegak hukum, awak media dan masyarakat guna terciptanya kodisi yang aman dan kondusif,” terang Ruruh.

Baca Juga :  Ribuan Santriwati Gontor Putri Terancam Tak Bisa Nyoblos

Sementara, Arief Hidayat wartawan Kompas TV mewakili awak media mengatakan, menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif juga merupakan komitmen jurnalis. Salah satunya melalui pemberitaan positif dan berimbang, serta menangkal berita hoax.

“Salah satu indikator kondusif adalah berita positif. Peran kami sebagai agen kontrol sosial, selain jaga kondusifitas juga punya tugas menyampaikan kritik,” ujarnya. (ant)

Berita Terkait

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah
Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan
Hari Libur, Lapas Pasuruan Tetap Sambut Kunjungan Stafsus Menkumham RI 
Lapas Pasuruan Tingkatkan Keamanan dengan Pemeliharaan Sarana Prasarana
Kepala Lapas Kelas IIB Pasuruan dan Jajaran Cek Pembangunan Lapas Terintegrasi
Pipas Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Tour of Baksos untuk Kemanusiaan
Optimalkan Gerobak Baca: Lapas Pasuruan Berkolaborasi dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pasuruan
Kalapas Kunjungi Kediaman Habib Umar Assegaf, Ini Tujuannya 

Berita Terkait

Minggu, 17 Maret 2024 - 16:12 WIB

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:54 WIB

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Senin, 22 Januari 2024 - 09:26 WIB

Hari Libur, Lapas Pasuruan Tetap Sambut Kunjungan Stafsus Menkumham RI 

Minggu, 21 Januari 2024 - 13:30 WIB

Lapas Pasuruan Tingkatkan Keamanan dengan Pemeliharaan Sarana Prasarana

Minggu, 21 Januari 2024 - 10:24 WIB

Kepala Lapas Kelas IIB Pasuruan dan Jajaran Cek Pembangunan Lapas Terintegrasi

Sabtu, 20 Januari 2024 - 20:15 WIB

Pipas Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Tour of Baksos untuk Kemanusiaan

Jumat, 19 Januari 2024 - 19:42 WIB

Optimalkan Gerobak Baca: Lapas Pasuruan Berkolaborasi dengan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pasuruan

Jumat, 19 Januari 2024 - 11:01 WIB

Kalapas Kunjungi Kediaman Habib Umar Assegaf, Ini Tujuannya 

Berita Terbaru

Opini

Antara Perekonomian dan Peningkatan Partisipasi Pemilih

Senin, 18 Mar 2024 - 19:00 WIB

Headline

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Mar 2024 - 16:12 WIB

Headline

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:54 WIB

Headline

Tempat Hiburan Malam Wajib Tutup Total 10 Hari Awal Ramadhan

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:36 WIB

Catatan Mas KPU

Rekapitulasi Kabupaten

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:10 WIB