Sekolah Alam Pacitan Torehkan Penghargaan Internasional

- Jurnalis

Jumat, 1 Desember 2023 - 21:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, PACITAN- Prestasi kembali ditorehkan Kabupaten Pacitan. Kali ini penghargaan diperoleh lembaga pendidikan di tingkat internasional.

Adalah Sekolah Alam Pacitan yang dinobatkan sebagai peraih First Prize Winner Southeast Asian Waste Hero Awards (Kindergarten dan Primary Schools Category).

Prestasi di kancah internasional itu diberikan SEAMEO Regional Centre for Sufficiency Economy Philosophy for Sustainability (SEAMEO SEPS).

Baca Juga :  Debat Pilkada Pacitan, Paslon Aji-Gagarin Tampil Tenang dan Menguasai Materi

Penghargaan diberikan kepada guru dan sekolah yang memiliki inovasi di bidang pengelolaan sampah dengan total mencapai 900 peserta dari seluruh kategori dan jenjang yang berasal dari negara-negara di Asia Tenggara.

Dan program yang diusung Sekolah Alam Pacitan berjudul “The Waste Project” berhasil menempati peringkat pertama.

Baca Juga :  Aji Pastikan Siap Maju Bupati

“Selamat kepada Sekolah Alam yang kembali mencatatkan prestasi internasional,” kata Bupati Indrata Nur Bayuaji.

Penghargaan itu merupakan yang ketiga kalinya bagi Sekolah Alam Pacitan. Sebelumnya di forum SEAMEO High Official Meeting mendapat penghargaan Special Prize Winner dalam ajang SEAMEO-Japan ESD Award di tahun 2017 dan 2022.

Berita Terkait

Tradisi Ronthek Gugah Sahur Kembali Bergema di Pacitan dengan Pengamanan Ketat
Bunga dan Bibit, Simbol Keberlanjutan Warnai Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pacitan yang Penuh Harapan  
Pacitan Rayakan Hari Jadi ke-280 dengan Penuh Makna dan Semangat Kebersamaan
Tabrakan di Tikungan Jalan Raya Pacitan-Ponorogo, Dua Pengemudi Selamat Meski Terluka
Dinas Kesehatan Pacitan Gencarkan Program Suplementasi Vitamin A untuk Anak Usia 6-59 Bulan di Bulan Februari 2025
Polisi Ringkus Dua Tersangka Kasus Pengedar Obat Terlarang di Pacitan
Pelaku Pencurian Motor di Pacitan, Ditangkap Setelah Kabur ke Nganjuk
Serunya Malam Minggu di Pacitan, Alun-alun Jadi Pusat Wisata dan Hiburan Keluarga  

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 13:38 WIB

Tradisi Ronthek Gugah Sahur Kembali Bergema di Pacitan dengan Pengamanan Ketat

Kamis, 20 Februari 2025 - 20:18 WIB

Bunga dan Bibit, Simbol Keberlanjutan Warnai Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pacitan yang Penuh Harapan  

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:14 WIB

Pacitan Rayakan Hari Jadi ke-280 dengan Penuh Makna dan Semangat Kebersamaan

Rabu, 12 Februari 2025 - 12:13 WIB

Tabrakan di Tikungan Jalan Raya Pacitan-Ponorogo, Dua Pengemudi Selamat Meski Terluka

Selasa, 11 Februari 2025 - 10:02 WIB

Dinas Kesehatan Pacitan Gencarkan Program Suplementasi Vitamin A untuk Anak Usia 6-59 Bulan di Bulan Februari 2025

Berita Terbaru