Perkuat Sinergitas, Lapas Kelas IIB Pasuruan dan Kodim 0819 Bangun Kerjasama

- Jurnalis

Rabu, 17 Januari 2024 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, PASURUAN KOTA – Lapas Kelas IIB Pasuruan Kanwil Kemenkumham Jatim dan Kodim 0819 Kota Pasuruan telah menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) terkait patroli sambang dan pembinaan wawasan kebangsaan pada Rabu (17/1/2024).

Kalapas Kelas IIB Pasuruan, Ma’ruf Prasetyo Hadianto, menyatakan bahwa PKS ini bertujuan meningkatkan sinergitas antar aparat penegak hukum setempat dengan harapan memberi manfaat positif kepada warga binaan.

Baca Juga :  Petani Wonoasri Temukan Ribuan Keping Uang Kuno

“Semoga dengan adanya PKS ini, warga binaan dapat menjadi lebih baik, produktif, dan menghindari tindak pidana,” ujar Ma’ruf.

Dandim 0819 Letkol Arh Noor Iskak, mendukung PKS tersebut, menyatakan, “Kami berterima kasih atas kepercayaan ini dan siap membantu menjaga kondusifitas kamtib melalui patroli sambang dan memberikan pembinaan wawasan kebangsaan.” ujarnya.

Baca Juga :  Uji Beban Lancar, Rel Baru Siap Difungsikan

Acara tersebut dihadiri oleh pejabat struktural Lapas Kelas IIB Pasuruan, jajaran staf, dan regu pengamanan. (*/ant/red)

Berita Terkait

Pilkada Pacitan 2024 Bakal Seru, Sejumlah Partai Politik Dukung Rakhman Wijayanto Sebagai Bakal Calon Wakil Bupati
Cipta Kondisi Sitkamtibmas Selama Ramadhan, Polres Pacitan Berhasil Mengungkap Sejumlah Kasus
Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah
Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan
Hari Libur, Lapas Pasuruan Tetap Sambut Kunjungan Stafsus Menkumham RI 
Lapas Pasuruan Tingkatkan Keamanan dengan Pemeliharaan Sarana Prasarana
Kepala Lapas Kelas IIB Pasuruan dan Jajaran Cek Pembangunan Lapas Terintegrasi
Pipas Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Tour of Baksos untuk Kemanusiaan

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 00:40 WIB

Pilkada Pacitan 2024 Bakal Seru, Sejumlah Partai Politik Dukung Rakhman Wijayanto Sebagai Bakal Calon Wakil Bupati

Selasa, 2 April 2024 - 15:48 WIB

Cipta Kondisi Sitkamtibmas Selama Ramadhan, Polres Pacitan Berhasil Mengungkap Sejumlah Kasus

Minggu, 17 Maret 2024 - 16:12 WIB

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:54 WIB

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Senin, 22 Januari 2024 - 09:26 WIB

Hari Libur, Lapas Pasuruan Tetap Sambut Kunjungan Stafsus Menkumham RI 

Minggu, 21 Januari 2024 - 13:30 WIB

Lapas Pasuruan Tingkatkan Keamanan dengan Pemeliharaan Sarana Prasarana

Minggu, 21 Januari 2024 - 10:24 WIB

Kepala Lapas Kelas IIB Pasuruan dan Jajaran Cek Pembangunan Lapas Terintegrasi

Sabtu, 20 Januari 2024 - 20:15 WIB

Pipas Lapas Kelas IIB Pasuruan Gelar Tour of Baksos untuk Kemanusiaan

Berita Terbaru

Madiun

Sah! 663 Pegawai Kabupaten Madiun Terima SK Pengangkatan

Jumat, 17 Mei 2024 - 14:03 WIB