Tiga Pesan Khusus Bupati untuk Ketua RT dan RW

- Jurnalis

Selasa, 28 November 2023 - 13:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, PACITAN-Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji menyampaikan beberapa pesan khusus kepada ketua RT dan ketua RW di tiap kunjungan kerja di wilayah kecamatan.

Tak terkecuali saat acara penyerahan insentif bagi para ketua RT-RW se Kecamatan Ngadirojo. Bupati berpesan kepada ketua RT dan ketua RW agar menjalankan tugas fungsinya dengan baik dan istiqomah.

Sebagai pemangku organisasi terbawah di desa tugas ketua RT-RW sangat vital dalam mewujudkan kerukunan di masyarakat.

Baca Juga :  Jejak Politik Aji dan Yudi Sumbogo, Siapa Unggul?

“Saya meminta ketua RT-RW dan semua masyarakat Pacitan untuk mendoakan kondisi negara dan bangsa ini aman agar perekonomian semakin membaik. Karena buruk dan tidaknya kondisi negara ini akan memberi pengaruh berantai hingga daerah,” kata Bupati Aji.

Bupati menekankan kondisi negara yang baik, aman dan damai jadi pondasi dasar kemajuan daerah. Oleh karena itu, Ketua RT dan RW harus berperan menjaga konsifitas wilayahnya.

Baca Juga :  Dengar Suara, Lihat Gambar, dan Merasakan Dari Hati, Warga Desa Ini Mantap Dukung Aji

“Terakhir saya berpesan agar ketua RT-RW turut mengawal warganya menjaga kondusivitas jelang pesta demokrasi 2024 mendatang,” jelasnya.

Penyaluran insentif untuk ketua RT dan ketua RW se-wilayah Kecamatan Ngadirojo itu dilaksanakan di dua lokasi berbeda yakni, di Gelanggang Olahraga (GOR) Desa Wonokarto dan GOR Desa Wiyoro. (Adv/IS).

Berita Terkait

Cipta Kondisi Sitkamtibmas Selama Ramadhan, Polres Pacitan Berhasil Mengungkap Sejumlah Kasus
Tebar Kebaikan Di Bulan Penuh Berkah Melalui Safari Ramadan, GP Ansor Pacitan Konsilidasi dan Berbagi Kebahagiaan Dengan Masyarakat
Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah
Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan
Tempat Hiburan Malam Wajib Tutup Total 10 Hari Awal Ramadhan
Jumpstreet Festival Next Generation Vol 1 Siap Digelar
Bangun Rumah Warga Sebagai Bentuk Tanggung Jawab Sosial PT. PLN Nusantara Power Up Pacitan
Bertemunya Pelaku Budaya, Pekerja Seni, Tradisi Kabupaten Pacitan dan Sekitarnya di Museum Song Terus Expo Dalam “Jagat Mbah Sayem”

Berita Terkait

Selasa, 2 April 2024 - 15:48 WIB

Cipta Kondisi Sitkamtibmas Selama Ramadhan, Polres Pacitan Berhasil Mengungkap Sejumlah Kasus

Minggu, 31 Maret 2024 - 15:08 WIB

Tebar Kebaikan Di Bulan Penuh Berkah Melalui Safari Ramadan, GP Ansor Pacitan Konsilidasi dan Berbagi Kebahagiaan Dengan Masyarakat

Minggu, 17 Maret 2024 - 16:12 WIB

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Maret 2024 - 15:54 WIB

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Jumat, 19 Januari 2024 - 17:28 WIB

Jumpstreet Festival Next Generation Vol 1 Siap Digelar

Rabu, 17 Januari 2024 - 16:08 WIB

Bangun Rumah Warga Sebagai Bentuk Tanggung Jawab Sosial PT. PLN Nusantara Power Up Pacitan

Rabu, 27 Desember 2023 - 19:15 WIB

Bertemunya Pelaku Budaya, Pekerja Seni, Tradisi Kabupaten Pacitan dan Sekitarnya di Museum Song Terus Expo Dalam “Jagat Mbah Sayem”

Kamis, 21 Desember 2023 - 13:05 WIB

Kredit Mobil Angsuran 20 Juta, Andalkan Penghasilan Dari Aplikasi Penghasil Dolar Berujung “RUNGKAT”

Berita Terbaru

Opini

Antara Perekonomian dan Peningkatan Partisipasi Pemilih

Senin, 18 Mar 2024 - 19:00 WIB

Headline

Ratusan Warga Pacitan Serbu Pasar Murah

Minggu, 17 Mar 2024 - 16:12 WIB

Headline

Bangunan Mirip Masjid Nabawi Berdiri Megah di Pacitan

Minggu, 17 Mar 2024 - 15:54 WIB