Wabup Ony Akui Petani Jagung Terkendala Pupuk

- Jurnalis

Senin, 25 Februari 2019 - 23:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NGAWI – Wakil Bupati Ngawi Ony Anwar mengakui keberadaan petani jagung sekarang ini masih terkendala pupuk. Mengingat keberadaan petani jagung yang mayoritas berada dipinggiran hutan belum masuk sebagai anggota Kelompok Tani (Koptan). Melainkan dibawah LMDH kerjasama dengan Perhutani.

Dengan alasan itu secara otomatis petani jagung tidak mendapatkan alokasi pupuk bersubsidi yang diatur melalui mekanisme RDTRK seperti petani padi. Solusinya harus ada intervensi swasta maupun pemerintah dengan mencarikan pupuk non subsidi berkwalitas dengan harga terjangkau.

“Petani jagung biasanya mengerjakan lahan milik Perhutani masuk LMDH jelas tidak memperoleh pupuk bersubsidi. Makanya harus ada peran swasta dan pemerintah,” terang Ony Anwar via phone, Senin, (25/02/2019).

Baca Juga :  Diduga Keracunan Makanan, Belasan Warga di Ponorogo Dilarikan ke Puskesmas

Meski demikian tandasnya, pihak petani masih bisa menjangkau harga pupuk non subsidi setelah harga jagung lumayan bagus. Namun sebaliknya jika harga terpuruk tidak menutup kemungkinan menjadi batu sandungan para petani jagung.

Dijelaskan Ony, dipasaran harga jagung pipil basah mencapai Rp 2.100/kg. Dan pihaknya mengapresiasi positif keberadan Induk Koperasi Syirkah Muawanah (Inkopsim) – PBNU. Dimana mampu menyerap produksi jagung dari petani dengan pengiriman perdana ke PT Sidoagung dan PT Patriot yang dimanfaatkan sebagai pakan ternak.

Baca Juga :  Menelisik Peta Politik Ngawi Jemput 45 Kursi

Ungkapnya, dalam per harinya mampu mengirimkan 120 ton jagung pipil basah hingga 40 hari kedepan. Sehingga guna mempertahankan jagung berkwalitas terang Ony harus menggandeng pihak pabrikan.

Terpisah, Marsudi Kepala Disperta Ngawi membeberkan, sekarang ini petani jagung mampu memproduksi sekitar 129 ribu ton jagung. Ditargetkan dalam jangka tertentu mampu tembus 259 ribu ton jagung dari luasan area lahan 37 ribu hektar. (en*)

Berita Terkait

Budiman Sudjatmiko Tanam Padi dan Serahkan Bantuan Benih di Pacitan, Tegaskan Komitmen Percepatan Pengentasan Kemiskinan
Temui Demonstran, Ketua KPU Pacitan Klarifikasi Tentang Launching Pilkada Pacitan
Grand Max Tabrak Truk Tronton di Tol Solo-Kertosono, Satu Tewas
Kecelakaan Maut di Madiun, Dua Meninggal Dunia, Begini Penjelasan Polisi 
Daop 7 Angkat Bicara Soal Kecelakaan KA Argo Semeru vs Suzuki Carry di Madiun 
Kredit Mobil Angsuran 20 Juta, Andalkan Penghasilan Dari Aplikasi Penghasil Dolar Berujung “RUNGKAT”
Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini
Biadab! 11 Anjing Milik Warga Barean di Bantai Secara Sadis

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 12:00 WIB

Budiman Sudjatmiko Tanam Padi dan Serahkan Bantuan Benih di Pacitan, Tegaskan Komitmen Percepatan Pengentasan Kemiskinan

Jumat, 31 Mei 2024 - 08:32 WIB

Temui Demonstran, Ketua KPU Pacitan Klarifikasi Tentang Launching Pilkada Pacitan

Kamis, 16 Mei 2024 - 22:15 WIB

Grand Max Tabrak Truk Tronton di Tol Solo-Kertosono, Satu Tewas

Rabu, 24 April 2024 - 12:47 WIB

Kecelakaan Maut di Madiun, Dua Meninggal Dunia, Begini Penjelasan Polisi 

Sabtu, 13 April 2024 - 11:51 WIB

Daop 7 Angkat Bicara Soal Kecelakaan KA Argo Semeru vs Suzuki Carry di Madiun 

Kamis, 21 Desember 2023 - 13:05 WIB

Kredit Mobil Angsuran 20 Juta, Andalkan Penghasilan Dari Aplikasi Penghasil Dolar Berujung “RUNGKAT”

Selasa, 4 Mei 2021 - 14:04 WIB

Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini

Senin, 3 Mei 2021 - 00:24 WIB

Biadab! 11 Anjing Milik Warga Barean di Bantai Secara Sadis

Berita Terbaru

Momen penanaman pohon di area TPA Dadapan. (Foto:Pemkab Pacitan).

Headline

Pemkab Pacitan Tanam Seribu Pohon di TPA Dadapan

Selasa, 10 Des 2024 - 22:29 WIB