Tiga Rumah Warga Banaran Rusak Parah Diterjang Longsor

- Jurnalis

Rabu, 19 Desember 2018 - 00:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONOROGO – Hujan deras yang mengguyur wilayah Pulung dan sekitarnya mengakibatkan terjadinya bencana tanah longsor di Dukuh Tangkil, Desa Banaran, Kecamatan Pulung, Ponorogo, Jatim, Sabtu(15/12/2018).

Material longsor menimpa dan mengakibatkan kerusakan 3 rumah warga.

Ketiga rumah tersebut yaitu tempat tinggal Kisut(56) warga Dukuh Tangkil RT/RW  01/01 Ds.Banaran. Dengan kerugian materiil kurang lebih Rp 10.000.000,-.

Baca Juga :  Tasyakuran Relawan Prabowo-Gibran di Ponorogo, Sediakan Makanan Gratis dan Hiburan Reog

Rumah tinggal Jiman(34) warga Dukuh Tangkil RT/RW 02/01, Desa Banaran. Dengan kerugian materiil kurang lebih Rp 7.000.000.00.

Rumah tinggal Katiman(40)  warga Dukuh Tangkil RT/RW  02/01, DesaBanaran. Dengan kerugian materiil kurang lebih Rp 11.000.000.00.

Baca Juga :  Satlantas Polres Madiun Lakukan Polbindes, Berikan Kemudahan Pelayanan Lalu Lintas

Mendapati laporan tersebut perangkat desa beserta petugas dari Polsek dan Koramil Pulung segera mendatangi lokasi longsor.

“Iya ada tiga rumah warga Dukuh Tangkil yang tertimpa longsor dan mengalami kerusakan,”ucap Kapolsek Pulung AKP Deny Fahrudianto.

Beruntung dalam kejadian tersebut tidak menimbulkan korban jiwa. (ars)

Berita Terkait

Serunya Malam Minggu di Pacitan, Alun-alun Jadi Pusat Wisata dan Hiburan Keluarga  
Mentari Ocean View Tawarkan Jembatan Kaca Berlatar Teluk Menawan Pacitan
Program Destana Inklusif Diharapkan Jadi Model Pengelolaan Risiko Bencana di Pacitan
Bareng Perhutani dan Pemda, IJTI Mataraman Sedekah Oksigen di Sendang Ngiyom
Dinkes Pacitan Gencarkan Sosialisasi Pencegahan dan Skrining HIV/AIDS, Kasus Baru Meningkat pada 2024
Kolaborasi dengan Perusahaan Swasta Dukung Upaya Pencegahan Stunting di Pacitan Melalui Posyandu
Perbaikan Ruas Kendal-Wareng Tuntas, Akses Wisata Song Terus dan Gua Tabuhan Makin Nyaman
Situs Baksoka Jadikan Desa Sooka Punung Desa Tertua Dunia

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 19:57 WIB

Serunya Malam Minggu di Pacitan, Alun-alun Jadi Pusat Wisata dan Hiburan Keluarga  

Selasa, 24 Desember 2024 - 16:11 WIB

Mentari Ocean View Tawarkan Jembatan Kaca Berlatar Teluk Menawan Pacitan

Jumat, 20 Desember 2024 - 11:05 WIB

Program Destana Inklusif Diharapkan Jadi Model Pengelolaan Risiko Bencana di Pacitan

Rabu, 11 Desember 2024 - 05:33 WIB

Dinkes Pacitan Gencarkan Sosialisasi Pencegahan dan Skrining HIV/AIDS, Kasus Baru Meningkat pada 2024

Rabu, 11 Desember 2024 - 05:29 WIB

Kolaborasi dengan Perusahaan Swasta Dukung Upaya Pencegahan Stunting di Pacitan Melalui Posyandu

Minggu, 8 Desember 2024 - 22:21 WIB

Perbaikan Ruas Kendal-Wareng Tuntas, Akses Wisata Song Terus dan Gua Tabuhan Makin Nyaman

Minggu, 1 Desember 2024 - 21:32 WIB

Situs Baksoka Jadikan Desa Sooka Punung Desa Tertua Dunia

Minggu, 1 Desember 2024 - 17:33 WIB

Tempat Ibadah Terbuka di Kawasan Punden Kaliuluh Bukti Penyebaran Islam di Pacitan

Berita Terbaru