Menu

Mode Gelap
Wilis Fun Trail Run, Event Lari Dengan Suguhan View Alam Gunung Wilis Nan Menawan  Pembangunan Infrastruktur Jalan, Pemkab Madiun Bakal Terapkan Skema KPBU Gandeng Milenial, PT KAI Kampanyekan Kerawanan Perlintasan Sebidang Resmi Dilantik, MPC Pemuda Pancasila Kota Madiun 2023-2027 Siap Kolaborasi Dengan Pemkot Demi Kemajuan Kota Madiun Apresiasi Pelanggan, Mitsubishi Fuso Gelar Fuso Customer Gathering 2023

Ngawi · 21 Mar 2019 11:08 WIB ·

Jutaan Surat Suara Tiba di KPU Ngawi


 Jutaan Surat Suara Tiba di KPU Ngawi Perbesar

NGAWI – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Ngawi menerima pengiriman logistik surat suara untuk kedua kalinya dari KPU RI.

Jutaan lembar surat suara yang diangkut menggunakan satu truk tersebut tiba di gudang logistik KPU Ngawi, Jl. Ngawi-Caruban dengan pengawalan ketat aparat kepolisian.

Komisioner KPU Ngawi Divisi Teknis, Aman Ridho Hidayat menjelaskan, surat suara tahap kedua yang diterima sebanyak 1.263.392 lembar.

Terdiri dari DPR RI 45.000 lembar, DPD 656.694 lembar, DPRD Ngawi Dapil 1 ada 10.470 lembar, Dapil 2 ada 92.763 lembar, Dapil 3 ada 115.205 lembar, Dapil 4 ada 94.277 lembar, Dapil 5 ada 113.278 lembar dan Dapil 6 sejumlah 135.705 lembar.

“Semalam telah kita terima lagi dari PT Gramedia Bekasi dan hari ini langsung disortir dan dilipat. Memang kita minta dipercepat pengirimannya,” ujar Ridho, Kamis (21/3/2019).

Ridho menjelaskan, masing-masing jenis surat suara yang dikirim jumlahnya sesuai DPT di Kabupaten Ngawi dan cadangan sebanyak 2 persen. KPU Ngawi menyimpan surat suara tersebut di gudang Dwi Paksi yang terletak di Jl. Ngawi-Caruban. (eni/ant)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Di Depan Pasar Ponorogo, Puluhan Tukang Becak Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran

5 November 2023 - 20:26 WIB

Jelang Pengumuman DCS, 207 Bacaleg Masuk Kategori TMS

8 Agustus 2023 - 14:00 WIB

Simpatisan Jokowi di Ponorogo Deklarasi Dukung Prabowo

19 Juni 2023 - 22:01 WIB

Menilik Pemilih Prabowo di Pacitan Pemilu yang Lalu

25 Mei 2023 - 14:04 WIB

Jangan Mau Diadu Domba, Dulu Saya Rival Pak Jokowi Sekarang Bersatu Demi Rakyat Indonesia

20 Mei 2023 - 12:53 WIB

Ketua Taruna Merah Putih Kota Madiun Dirikan Posko Kemenangan PDI Perjuangan 

18 Mei 2023 - 14:49 WIB

Trending di Headline