Lanud Iswahjudi Buka Posko Tanggap Bencana Gempa Majene dan Banjir Kalsel

- Jurnalis

Senin, 18 Januari 2021 - 20:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, MAGETAN – Pasca gempa bumi yang mengguncang Majene (Sulawesi Barat) dan banjir yang menerjang Kalimantan Selatan, Lanud Iswahjudi membuka posko tanggap bencana.

Kepala Penerangan Lanud Iswahjudi Letkol Sus Filfadri mengatakan, posko ini bertugas untuk mengkoordinir, menerima dan menyalurkan bantuan yang akan didistribusikan kepada para korban.

“Kami mengkoordinir, mengumpulkan dan menyalurkannya langsung ke lokasi bencana menggunakan pesawat TNI AU,” kata Letkol Sus Filfadri saat dihubungi Lintas7.net, Senin (18/1/2021).

Baca Juga :  Pemerintah Realisasikan Penyediaan Air Minum Warga Desa Kasihan

Filfadri mengatakan, posko tanggap bencana ini dibuka mulai Senin (18/1/2021), dan bantuan yang terkumpul akan secepatnya diterbangkan ke lokasi bencana.

“Mulai sekarang mas, terakhirnya belum kita pastikan, kita harapkan segera,” ungkapnya.

Baca Juga :  Danlanud Iswahjudi Tutup Latihan Survival Dasar

Filfadri menambahkan, sejauh ini warga Lanud Iswahjudi sendiri juga sudah menyumbangkan sejumlah kebutuhan korban bencana.

Brosur posko tanggap bencana yang diinisiasi Lanud Iswahjudi. 

Meski begitu, bagi masyarakat yang akan membantu dalam bentuk barang silahkan hubungi kontak person yang tertera pada brosur diatas.

“Barang-barang bantuan masyarakat kami salurkan atas nama masyarakat atau donatur yang menyumbang,” tutupnya. (ant/red)

Berita Terkait

Situs Baksoka Jadikan Desa Sooka Punung Desa Tertua Dunia
Tempat Ibadah Terbuka di Kawasan Punden Kaliuluh Bukti Penyebaran Islam di Pacitan
Manfaatkan Medsos, Alumni Pondok Tremas Raup Banyak Cuan
Bukit Sentono Gentong Perpaduan Lengkap Keindahan Alam Pacitan, Sejarah dan Olahraga Menantang
Penanganan Kekeringan di Ploso Punung Bikin Sumur Air Tanah dan Kewajiban Tanam Pohon Bagi Calon Pengantin
Belik Brumbung Sempu Nawangan, Jejak Penyebaran Ajaran Islam di Pacitan
Janggelan Jadi Produk Unggulan Sektor Pertanian di Kecamatan Bandar
Mengenal Kesenian Gemblukan Kromomejdo Khas Klepu Sudimoro, Ada Adegan Kesurupan

Berita Terkait

Minggu, 1 Desember 2024 - 21:32 WIB

Situs Baksoka Jadikan Desa Sooka Punung Desa Tertua Dunia

Minggu, 1 Desember 2024 - 17:33 WIB

Tempat Ibadah Terbuka di Kawasan Punden Kaliuluh Bukti Penyebaran Islam di Pacitan

Minggu, 1 Desember 2024 - 11:25 WIB

Manfaatkan Medsos, Alumni Pondok Tremas Raup Banyak Cuan

Sabtu, 30 November 2024 - 17:47 WIB

Bukit Sentono Gentong Perpaduan Lengkap Keindahan Alam Pacitan, Sejarah dan Olahraga Menantang

Sabtu, 30 November 2024 - 12:11 WIB

Belik Brumbung Sempu Nawangan, Jejak Penyebaran Ajaran Islam di Pacitan

Jumat, 29 November 2024 - 23:28 WIB

Janggelan Jadi Produk Unggulan Sektor Pertanian di Kecamatan Bandar

Jumat, 29 November 2024 - 23:18 WIB

Mengenal Kesenian Gemblukan Kromomejdo Khas Klepu Sudimoro, Ada Adegan Kesurupan

Jumat, 29 November 2024 - 22:50 WIB

Kecamatan Tegalombo Masuk Tiga Besar Pelayanan Publik Terbaik di Pacitan

Berita Terbaru

Situs Sungai Baksooka di Kecamatan Punung yang mendunia. (Foto:Istimewa).

Daerah

Situs Baksoka Jadikan Desa Sooka Punung Desa Tertua Dunia

Minggu, 1 Des 2024 - 21:32 WIB

Alumni Tremas sukses tekuni media sosial Tik Tok. (Foto:Istimewa).

Headline

Manfaatkan Medsos, Alumni Pondok Tremas Raup Banyak Cuan

Minggu, 1 Des 2024 - 11:25 WIB