Danlanud Iswahjudi Ikuti Rapat Evaluasi Progja Dan Anggaran TNI AU Secara Virtual

- Jurnalis

Rabu, 4 November 2020 - 20:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS7.NET, MAGETAN – Bertempat di ruang rapat Malanud, Komandan Lanud Iswahjudi, Marsma TNI Widyargo Ikoputra, mengikuti Video Conference (Vicon) dalam rangka Rapat Evaluasi Pelaksanaan Program Kerja dan Anggaran TNI AU Triwulan III TA 2020, yang dipimpin Kepala Staf Angkatan Udara, Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, Rabu (4/11/2020).

Baca Juga :  PIA AG Bakorcab Madiun Gelar Lomba Menyanyi Solo

Rapat Evaluasi Progja dan Anggaran yang diikuti oleh para komandan satuan jajaran TNI AU secara virtual di wilayah masing-masing tersebut, diawali dengan sambutan Kasau, dilanjutkan paparan oleh sejumlah pejabat TNI AU, diantaranya paparan Irjenau, para Asisten Kasau, Kapuslaiklambangjaau, Pangkohanudnas, dan Pangkoopsau I, II dan III.

Baca Juga :  Polres Magetan Gelar Silaturahmi dan Doa Bersama

Turut mendampingi Danlanud Iswahjudi saat mengikuti kegiatan tersebut, Pekas Lanud Iswahjudi, Letkol Adm Krisworo R, Kasifasint, Letkol Sus Aris dan Kaprogar, Letkol Adm Sucipto Setyo W. (penlanudiwj/ant/red) 

Berita Terkait

Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini
Urus Izin Tinggal Makin Mudah, Ada Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Inovasi Terbaru Kantor Imigrasi Madiun
Luncurkan Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Petugas Kantor Imigrasi Madiun Jemput Bola Layani WNA
Reses Di Magetan, Sartono Kembali Salurkan Sembako ke Masyarakat
Puncak Peringatan HUT Ke 75 TNI AU Di Lanud Iswahjudi
Siasat 3Second Bertahan di Tengah Pandemi, Buka Family Store ke-31 di Kota Madiun
Tingkatkan Nilai Tambah Bidang Agroindustri, Kabupaten Madiun Siap Jadi Sentral Kopi dan Coklat
Uji Kesiapan Operasional, Lanud Iswahjudi Gelar Latihan Elang Gesit

Berita Terkait

Selasa, 4 Mei 2021 - 14:04 WIB

Di Madiun, Penyekatan Pemudik Dilakukan Di Tiga Titik Berikut Ini

Sabtu, 1 Mei 2021 - 21:17 WIB

Urus Izin Tinggal Makin Mudah, Ada Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Inovasi Terbaru Kantor Imigrasi Madiun

Sabtu, 1 Mei 2021 - 20:59 WIB

Luncurkan Aplikasi PECEL PINCUK JOSS, Petugas Kantor Imigrasi Madiun Jemput Bola Layani WNA

Sabtu, 24 April 2021 - 21:01 WIB

Reses Di Magetan, Sartono Kembali Salurkan Sembako ke Masyarakat

Jumat, 9 April 2021 - 16:03 WIB

Puncak Peringatan HUT Ke 75 TNI AU Di Lanud Iswahjudi

Minggu, 28 Maret 2021 - 09:52 WIB

Siasat 3Second Bertahan di Tengah Pandemi, Buka Family Store ke-31 di Kota Madiun

Kamis, 25 Maret 2021 - 09:32 WIB

Tingkatkan Nilai Tambah Bidang Agroindustri, Kabupaten Madiun Siap Jadi Sentral Kopi dan Coklat

Senin, 22 Maret 2021 - 09:03 WIB

Uji Kesiapan Operasional, Lanud Iswahjudi Gelar Latihan Elang Gesit

Berita Terbaru

Progres pembangunan patung reog di MRMP Ponorogo. (Foto : Istimewa).

Daerah

Patung Reog Setinggi 60 Meter Bikin MRMP Lebih Megah

Senin, 2 Sep 2024 - 19:34 WIB